GfM7GfzpGpW0BUOlGfO8TSCiBY==

Lowongan Kerja Pramuniaga di Markas Cell Madiun Terbaru November 2022, Lulusan SMA/SMK Daftar Yuk!

Lowongan Kerja Pramuniaga di Markas Cell Madiun Terbaru November 2022, Lulusan SMA/SMK Daftar Yuk!
Ilustrasi. Job Seeker. (Dok. Freepik)

PEWARTA.CO.ID - Informasi lowongan kerja terbaru di Madiun tersedia pada artikel ini. Tentunya menjadi kabar bagus untuk warga masyarakat yang berdomisili di kawasan berjuluk kota pecel ini.


Lowongan kerja terbaru di Madiun pada November 2022 kali ini datang dari Markas Cell, sebuah perusahaan yang bergerak di bidang teknologi.


Markas Cell berlokasi di Jalan Raya Solo, Kecamatan Jiwan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur.


Pada November 2022 ini Markas Cell membuka peluang berkarir untuk kandidat lulusan minimal SMA/SMK atau yang sederajat.


Baca juga: 12 Lowongan Kerja Terbaru di Madiun November 2022 untuk Kandidat Maksimal Sampai Usia 40 Tahun


Baca juga: Lowongan Kerja Kawan Lama Group Malang Terbaru November 2022 untuk Lulusan SMA/SMK


Lowongan kerja Markas Cell kali ini terbuka untuk posisi pramuniaga. Bagi yang memiliki pengalaman ini tentu bisa segera melamar. Namun tidak menutup kemungkinan bagi yang baru saja lulus untuk juga mencoba.


Adapun fasilitas yang didapat bagi kandidat terpilih akan mendapatkan gaji bulanan, bonus menyesuaikan capaian kinerja, dan Tunjangan Hari Raya (THR).


Lowongan Kerja Markas Cell Madiun November 2022


Persyaratan:


- Laki-laki/Perempuan maksimal 24 tahun


- Lulusan minimal SMA/SMK Sederajat


- Belum menikah


- Fresh graduate diperbolehkan melamar, namun yang memiliki pengalaman lebih diutamakan


- Komunikatif dan supel


- Jujur, disiplin, dan bertanggung jawab


Jika berminat atau merasa memenuhi persyaratan di atas, silakan kirim lamaran dan CV secara fisik ke alamat Jalan Raya Solo, Kecamatan Jiwan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur.


Baca juga: Lowongan Kerja Posisi Manajer Proyek di PT Sarana Pactindo Bandung November 2022


Baca juga: Daftar Lowongan Kerja di Bandung Terbaru November 2022 Lengkap dan Terdaftar di Situs Kemnaker


Untuk informasi lebih lanjut terkait info lowongan kerja terbaru di Markas Cell Madiun ini bisa menghubungi contact person 088231401755.


Itulah informasi lowongan kerja Madiun terbaru November 2022 dari Markas Cell. Selamat mencoba!

Advertisement
Advertisement
Dapatkan berita Indonesia terkini viral 2024, trending, serta terpopuler hari ini dari media online Pewarta.co.id melalui platform Google News.